Senin, 23 Mei 2011

Diposting oleh TRIYONOINDO

Percabangan Switch pada Pemrograman Java

Penggunaan program java dalam konsep percabangan switch. salah satunya dapat digunakan untuk menentukan luas segitiga dan luas persegi panjang. Switch merupakan saklar untuk menentukan pilihan apakah kita akan menghitung luas segitiga atau luas persegi panjang menggunakan inputan import javax.swing.*.

Contoh programnya sebagai berikut :

File tersebut disimpan dengan nama luas.java, disesuaikan dengan nama public classnya. Kemudian dicompile dan dipanggil nama filenya dengan cara sebagai berikut :

Hasilkan outputnya sebagai berikut :

0 komentar: